Tempat Bersejarah Semarang


Kota Lama Semarang, Little NetherlandKota Lama, Citra Visual Arsitektur Kolonial di Kota Semarang. Kota Lama Semarang merupakan citra visual yang menyajikan kemegahan arsitektur Eropa di masa lalu. Banyak berdiri Bagunan-bangunan kuno nan eksotis dan megah peninggalan Kolonial Belanda, seakan menyimpan segudang cerita yang tak kan pernah habis dikisahkan. Di sekitar Kota Lama dibangun kanal-kanal…





Masjid Besar KaumanMasjid Besar Kauman Semarang ini terletak di Jl alun alun barat no 11 Semarang di satu sisi, sedangkan sisi samping adalah jalan Kauman. Masjid Kauman merupakan rangkaian perkembangan dari sejarah pembangunan masjid di Semarang. Masjid pertama di Semarang dulu terletak di daerah mugas yang didirikan oleh Kyai Ageng Pandan Arang.
Ketika beliau hijrah ke kota …

Lawang SewuLawang Sewu Semarang, Gedung Seribu Pintu dan Seribu Hantu. Lawang Sewu merupakan sebuah bangunan kuno peninggalan jaman belanda yang dibangun pada 1904. Semula gedung ini untuk kantor pusat perusahaan kereta api (trem) penjajah Belanda atau Nederlandsch Indishe Spoorweg Naatschappij (NIS). Gedung tiga lantai bergaya art deco (1850-1940) ini karya arsitek Belanda ternama…


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tempat Bersejarah Yogyakarta

NTB

Oleh-oleh Khas Manado

Penginapan di Bandung

BALI